Dokter Sehat – Bermain Video Games atau apalah sebutan lainnya yang jelas sebuah permainan yang dimainkan pada sebuah perangkat gadget, baik komputer, laptop atau Playstation 4,3,2,1, Xbox, Nintendo dan lain-lain. Ternyata banyak manfaatnya bagi kesehatan tubuh dan kemampuan berfikir otak, hal ini berdasarkan hasil penelitian yang diterbitkan dalam jurnal utama American Psychological Association, American Psychologist. Yang lebih mencengangkan lagi bahkan games aksi (perang dan kekerasan) dan strategy lebih besar efek positifnya pada perkembangan kemampuan berfikir, kesehatan mental dan kehidupan sosial pada anak. Penulis utama Isabela Granic, Profesor Developmental psikopatologi di Radboud University Nijmegen di Belanda, mengatakan penelitian penting telah dilakukan selama beberapa dekade tentang efek negatif dari game, termasuk kecanduan, depresi dan agresi, dan kami tentu tidak menyarankan bahwa ini harus diabaikan. Namun, untuk memahami dampak vid...
Seorang Pemimpi yang Peduli akan Kesehatan